10 Rekomendasi Lemari Kayu Minimalis Terbaik

Tanpa disadari barang-barang seperti pakaian, buku, dan lainnya makin hari pasti akan makin banyak. Untuk mengaturnya, kamu harus cerdas dalam memilih lemari atau rak. Salah satu yang bisa kamu pilih adalah lemari kayu minimalis. 

Keunggulan dari lemari kayu minimalis ini adalah praktis dan tidak memakan banyak tempat. Maka dari itu, kali ini kami akan membantumu untuk memilih jenis lemari kayu yang terbaik dan sesuai dengan fungsi dan kebutuhanmu.


kayu jati, pinus, akasia, mahoni, atau kamper adalah kesan hangat yang ditimbulkannya. Selain cocok dengan interior bernuansa natural, lemari kayu ini juga cocok dipadukan dengan interior rumah bergaya modern maupun klasik sekalipun.

Berhubung dari kayu asli dan sangat indah tampalinnnya sehingga harga dari lemar kayu minimalis ini lebih mahal jika dibandingkan dengan material lainnya. Namun jangan khawatir, lemari ini lebih awet dan bisa digunakan untuk waktu lama. 

Untuk perawatannya harus lebih hati-hati, sebaiknya gunakan cairan pembersih khusus saat hendak membersihkan lemari jenis ini. Dengan begitu, tampilan alami dari kayu akan lebih awet.


Jenis Lemari Kayu, dan Rekomendasi Terbaik untukmu

Ada berbagai macam lemari kayu minimalis yang bisa kamu pilih, mulai dari yang dikhususkan untuk rak buku, untuk pakaian bayi, lemari kayu Olympic, lemari pakaian, dan lain sebagainya. Yuk, simak penjelasan dan contoh desain dari lemari kayu tersebut!

1. Lemari Kayu Buku

silica gel di sudut-sudut lemari untuk menyerap udara lembap.


Kesimpulan

Saran kami, pilihlah lemari kayu yang desainnya simpel dengan warna netral seperti putih, hitam, atau cokelat muda. Hal tersebut akan membuat ruanganmu terlihat lebih lapang dan tidak sesak. Selain itu, warna-warna netral akan memudahkanmu menyelaraskannya dengan pernak-pernik yang lain.

Jika ingin produk lemari dari kayu, namun dengan budget yang pas-pasan, kamu dapat memilih lemari berbahan particle board atau MDF (Medium Density Fiberboard) sebagai alternatifnya. Particle board merupakan kayu olahan yang diambil dari kumpulan potongan kayu kecil, serat, dan bubuk kayu yang dicampur menjadi satu sehingga dapat dibentuk menjadi seperti papan. Sayangnya, lemari yang bebahan dari particle board ini tidak bisa mengikat baut sekuat kayu solid sehingga bagian badan dan pintu lemari seringkali rentan terlepas.

Posting Komentar untuk "10 Rekomendasi Lemari Kayu Minimalis Terbaik"